3 Cara Memperbaiki Skin Barrier yang Rusak Akibat Polusi Udara Buruk Menurut Ahli
Beauties, seperti yang kita tahu akhir-akhir ini polusi udara semakin memburuk. Hal tersebut tentunya berpengaruh bagi kesehatan tubuh maupun kesehatan kulit. Salah satu yang bisa rusak akibat tingkat polusi udara yang memburuk ialah skin barrier….